INDODAILY.CO, PALEMBANG — Suasana semarak menyelimuti Kampus B Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Fatah Palembang dalam pembukaan resmi Festival Komunikasi Marketing 2025 yang diselenggarakan pada Senin pagi, 19 Mei 2025. Acara ini dibuka secar ...
Abicandra Abiasa Tampil Memukau dalam Fashion Show Pembukaan Festival Komunikasi Marketing 2025 di FISIP UIN Raden Fatah Palembang
INDODAILY.CO, PALEMBANG — Kemeriahan Festival Komunikasi Marketing 2025 yang digelar di Kampus B Jakabaring UIN Raden Fatah Palembang semakin terasa saat sesi pembukaan menampilkan fashion show tematik dari mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Pol ...
Dari Panggung Seni hingga Bazar UMKM, Festival Komunikasi Marketing 2025 Resmi Di Buka Di UIN Raden Fatah
Palembang, 19 Mei 2025 Festival Komunikasi Marketing resmi dibuka pada hari Senin, 19 Mei 2025 di Kampus B Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Fatah Palembang. Kegiatan tahunan yang diinisiasi oleh Program Studi Ilmu Komunikasi ini akan berlangsung ...
Pembukaan Festival Komunikasi Marketing 2025 Your Entrepeneur Energy Resmi Dimulai di Kampus B UIN Raden Fatah Palembang
Palembang, 19 Mei 2025 -- Festival Komunikasi Marketing 2025 resmi dibuka pada hari ini, Senin (19/5), pukul 10.00 WIB, bertempat di Kampus B UIN Raden Fatah Palembang, Jakabaring. Mengusung tema "Your Entrepreneur Energy". Festival ini merupakan aja ...
Persiapan Asesmen Lapangan Program Studi Ilmu Komunikasi UIN Raden Fatah Palembang
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) UIN Raden Fatah Palembang tengah memantapkan langkah besar dalam peningkatan mutu pendidikan melalui kegiatan persiapan asesmen lapangan (AL) untuk Program Studi Ilmu Komunikasi. Persiapan ini akan berlangsun ...
FISIP UIN Raden Fatah Palembang Audiensi dengan Rektor Baru: Perkuat Silaturahmi dan Persiapan Asesmen Prodi Ilmu Komunikasi
Pimpinan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) UIN Raden Fatah Palembang menggelar audiensi dengan Rektor baru Prof. Dr. Muhammad Adil, M.A., pada hari Kamis 15 Mei 2025, di ruang Rektor Kampus B, Jakabaring, dua hari setelah pelantikannya. Audie ...
Kolaborasi Kelas PR Agency & PR Proactive: Mahasiswa Ilmu Komunikasi UIN Raden Fatah Produksi Video Profil Prodi
Mahasiswa dari kelas A PR Agency dan kelas B PR Proactive Program Studi Ilmu Komunikasi UIN Raden Fatah Palembang kembali mengadakan kolaborasi dalam kegiatan shooting gabungan untuk pembuatan video profil prodi Ilmu Komunikasi. Ini merupakan kolaborasi ...
Rapat Koordinasi Persiapan Festival Marketing Komunikasi 2025: Sinergi Gagasan Mahasiswa dan Dosen
Rapat koordinasi persiapan Festival Marketing Komunikasi 2025 telah sukses digelar hari ini, melibatkan mahasiswa dan dosen dari berbagai program studi ilmu komunikasi di UIN Raden Fatah Palembang. Acara ini bertujuan merancang konsep dan strategi penyel ...
M. Kafilah Mahasiswa Ilmu Komunikasi Kembangkan Skill Public Speaking Lewat Kegiatan Keagamaan di Ma’had Al Jami’ah
Mahasiswa Ilmu Komunikasi FISIP UIN Raden Fatah Palembang, M. Kafilah, menunjukkan komitmennya dalam mengasah keterampilan public speaking melalui peran aktifnya sebagai Mudabbir (pembimbing) di Ma’had Al Jami’ah UIN Raden Fatah Palembang, (15/05/2025). ...
Berkat Dedikasi dan Prestasi, Annisa Fitriani Mahasiswa Ilmu Komunikasi Dilantik Jadi Ketua Kominfo Bujang Gadis UIN Raden Fatah Palembang
Dalam sebuah momen penuh haru dan semangat, Annisa Fitriani, mahasiswa Program Studi Ilmu Komunikasi UIN Raden Fatah Palembang, resmi dilantik sebagai Ketua Komunikasi dan Informasi (Kominfo) Bujang Gadis UIN (BG UIN) periode 2025 – 2026. Pelantikan ini ...